KONSEP TRIAGE

13:45


Kata ini berasal dari bahasa Perancis trier yang berarti memisahkan, memilah dan memilih.
Pengertian Triage adalah : pengelompokan korban yang berdasarkan atas berat – ringannya trauma/ penyakit serta kecepatan penanganan/ pemindahannya.
Dapat dilakukan di dalam rumah sakit maupun di lapangan. Digunakan dalam kegawatan sehari-hari dan dapat diekskalasikan untuk musibah massal dan bencana.
Tujuan : Dapat menangani korban/pasien dengan cepat, cermat dan tepat sesuai dengan sumber daya yang ada, terdiri dari :
        Penanganan terbaik pada korban dalam jumlah yang banyak.
        Menurunkan angka kematian
        Menurunkan Kecacatan maupun resiko cedera bertambah parah
Model triage ; 
1. Single Triage
2. START ( Simple Triage And Rapid Treatment)
3. SAVE (Secondary Assessment to Victim Endpoint)
Untuk Lebih lengkap klik download

Artikel Terkait

Previous
Next Post »

1 comments:

Write comments
admin
AUTHOR
6 March 2016 at 16:08 delete This comment has been removed by the author.
avatar